Dari layar pilot otomatis, pilih > Pengaturan Pilot Otomatis > Pengaturan Mode Daya > Penghemat Daya.
Pilih persentase.
Memilih persentase yang lebih tinggi akan mengurangi aktivitas kemudi dan kinerja haluan. Makin tinggi persentase, makin besar penyimpangan jalur sebelum pilot otomatis melakukan koreksi.
KIAT:Dalam kondisi berombak pada kecepatan rendah, meningkatkan persentase Penghemat Daya mengurangi aktivitas kemudi.